Tour Jordan Aqsa
Rp. 47.700.000
Lihat langsung satu-satunya sahabat Nabi yang masih hidup, pohon Sahabi hingga goa dalam kisah Ashabul Kahfi di Yordania. Keindahan Petra, Gunung Temptation dan kota Al-Quds akan didapatkan selama perjalanan wisata halal ini. Tidak sekedar berwisata, dapatkan juga 500 kali keutamaan setiap shalat di Masjid Al-Aqsa di Palestina. Segera cari tanggal keberangkatan ke Jordan Aqsa bersama ustadz mumpuni di jejak imani!
Pilihan Tanggal Keberangkatan
Tour Jalan Cinta Para Nabi (Jordan, Aqsho) 25 November 2024
Mulai Dari
Rp. 47.700.000
Rencana Perjalanan Jordan Aqsa
Perjalanan menuju Amman, Jordania
Hari 2 : Amman - Petra - Amman
Petra dan Bab as-Siq
Hari 3 : Amman – Allenby Border – Jericho – Jerussalem
Perjalanan menuju Jericho, Gunung Temptation, Maqam Nabi Musa, perjalanan menuju Jerusalem (Al-Quds), Bukit Zaitun, Masjid Al-Sahabi Salman El-Farisi dan Maqam Rabiaah El-Adawiah.
Hari 4 : Jerussalem - Hebron - Jerussalem
Maqam Nabi Ibrahim, Maqam Siti Sarah, Maqam Nabi Ishaq, Maqam Nabi Yakub, Maqam Nabi Yusuf, Maqam Nabi Yunus dan Tempat Kelahiran Nabi Isa
Hari 5 : Jerussalem
Dome of the Rock, Masjid Alqibli, Masjid Al-Buraq, Mushalla Almarwani, Tembok Peninggalan Salahuddin al-Ayubi, The Wall of Al-Buraq, Maqam Nabi Isa dan Masjid Umar bin Khatab
Hari 6 : Jerusalem – Allenby – Dead Sea – Wadi Rum
Masjid Al-Aqsa, Maqam Nabi Musa, Allenby Bridge Border (perbatasan Israel Jordan), Laut Mati dan Wadi Rum
Hari 7 : Wadi Rum - Pohon Sahabi - Amman
Jeep Tour Wadi Rum, makam Abdurrahman bin Auff dan Bilal bin Rabah, Kastil Umayyad dan Pohon Sahabi
Hari 8 : Amman - Jakarta
Cave of Seven Sleepers, Masjid Al-Kahfi dan perjalanan menuju Jakarta
Hari 9 : Jakarta
Tiba di Jakarta
Informasi Lainnya
Perjalanan ini menjadi istimewa karena berkunjung ke tempat-tempat bersejarah dalam Islam dan situs warisan dunia UNESCO. Tidak hanya jalan-jalan, tapi kita juga dapat memakmurkan Masjidil Aqsa dan mendapat 500 kali kebaikan jika beribadah di sana.
Berkunjung ke masjid Al-Aqsa terbilang aman karena jaraknya cukup jauh dari lokasi perang. Selain itu Aqsa merupakan kawasan yang dilindungi dan berada di bawah pengawasan kaum Yahudi sebab, Qubbatus Shakhrah merupakan kiblat ibadah mereka.
Tanya Dulu, Konsultasi Gratis
Punya banyak pertanyaan mengenai pilihan paket tour Jordan-Aqsa di jejak imani? tanyakan pada kami kapan saja dan dimanapun Anda berada. Kami siap memberikan solusi dan konsultasi gratis dengan sepenuh hati.